Cara mengatsi Wifi windows 10 tidak mau connect 100% Berhasil

Cara mengatsi Wifi windows 10 tidak mau connect 100% Berhasil  - Jika anda adalah pengguna windows 10 tentu masalah ini sering anda alami, yaitu wifi tidak mau connect sementara password yang diinput benar dan akan muncul tulisan "can't connect to this network", tentu anda akan sangat jengkel. permasalah wifi tidak dapat terkoneksi pada windows 10 juga sering admin alami, berdasarakan apa yang andmin alami tersebut maka pada kesempatan ini admin akan memberikan solusi untuk mengatasi wifi tidak mau konek pada windows 10. 
sebenarnya penyebabnya wifi tidak mau terkoneksi  karena cache wifi menumpuk, cache yang admin maksud adalah data yang memuat informasi wifi-wifi yang pernah terkoneksi mulai dari nama wifi, password, dan informasi lainnya. tentu semakin banyak wifi yang pernah terkoneksi maka cache akan semakin menumpuk, sehingga mengganggu kinerja sistem untuk menghubungkan laptop anda untuk terkoneksi kewifi.

Berdasarkan apa yang admin paparkan diatas maka langlah jitu yang harus kita lakukan adalah dengan menghapus Cache wifi. sebenarnya untuk menghapus cache wifi cukup mudah yaitu dengan mereset Network, anda tinggal ikuti langkah-langkah dibawah ini untuk lebih jelasnya.

Cara Mengatasi Wifi Tidak mau konek pada Windows 10 

1. Klik pada Menu Start windows


2. Kemudian Klik  pada SETTINGS 



2. Pada Menu settings klik pada NETWORK & INTERNET
3. Pada menu status Srol ke bawah dan klik pada NETWORK RESET
4. Kemudian akan tampil tampilan konfirmasi bahwa anda bersedia untuk melakukan Riset Network, pada tahap ini anda tidak perlu kwatir karna cara ini hanya mereset wifi anda. Klik pada RESET NOW






5. Selanjutnya klik YES

6. Kemudian anda akan diberikan waktu 5 Menit untuk menunggu, kemudian komputer akan Restart.


7. Jika komputer telah hidup kembali, silahkan konek ulang ke Wifi disi admin telah berhasil untuk konek.

Itulah cara untuk mengatasi wifi tidak connect pada windows 10, dan jika cara diatas tidak mebuahkan hasil maka anda perlu melakukan uninstall driver Wifi kemudian Instal kembali dengan Driver yang sesuai. wifi tidak dapat terkonek kadang juga terjadi karena jaringan Wifi yang lemah, dan atau Hardware Wireless laptop anda bermasalah. Demikian lah artikel Cara mengatsi Wifi windows 10 tidak mau connect 100% Berhasil yang dapat kami paparkan, Semoga artikel ini dapat memecahkan masalah yang sedang anda hadapi. jika ada pertanyaan terkait artikel ini silahkan meninggalkan komentar. Terimakasih

0 Response to "Cara mengatsi Wifi windows 10 tidak mau connect 100% Berhasil"

Post a Comment

Berkomentarlah dengan bijak, gunakan bahasa yang sopan dan pastikan komentar anda menyangkut artikel.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel